Kenapa Kita Butuh Support System?

Support system yaitu ketika kamu memiliki jaringan orang-orang yang bisa memberikan dukungan praktis atau emosional. Memiliki support system juga berarti kamu memiliki orang yang bisa diandalkan ketika kamu sangat membutuhkan. Oleh karena itu penting bagi kita untuk memiliki support system.

Menurut para peneliti, memiliki support system yang kuat ternyata banyak manfaatnya lho! Kita jadi mempunyai tingkat kesejahteraan yang tinggi, mampu menyelesaikan masalah dengan baik dan pastinya kehidupan menjadi lebih sehat.

Ada beberapa cara membangun support system, diantaranya:

  • Bergabung dengan klub sesuai hobi kita misalnya klub berenang, sepakbola, dance, dan lain-lain
  • Cek lingkungan sosial mu dan pilih orang-orang yang memiliki nasihat paling positif tetapi jujur
  • Mulai bersikap terbuka ketika membutuhkan pertolongan dan membantu orang lain dengan ramah
  • Coba aktivitas baru dalam kelompok untuk melihat hal-hal baru yang dapat memberikan pengaruh positif

Surround yourself only with people who are going to lift you higher” – Oprah Winfrey-

 

Percayakan konseling LPKA untuk membantu mu

Hubungi admin konseling LPKA UMY!

WhatsApp: 0858-9155-8548

Facebook
Twitter
Pinterest
WhatsApp

Terbaru

Selamat dan Sukses! 20 Tim Berhasil Lolos Seleksi Internal PT pada Program P2MW 2024!

23 Proposal PKM UMY Lolos Pendanaan Kemendikbudristek, Siap Bersaing di PIMNAS 2024

POM UMY Jadi Metavora Olahraga, Junjung Tinggi Sportivitas Dan Kebersamaan Mahasiswa